Merapi, Blessing in Disguise

Masih menyambung soal perjalanan (dinas) ke Yogyakarta tengah Maret kemarin. Tanggal 14 pagi ternyata acaranya langsung mo ke Merapi.

Eh? Kirain masih ada closing meeting bentar pasca sarapan. Bagus lah ^_^.

Dari hotel di bilangan Jalan Hayam Wuruk, kami berangkat ke Telaga Putri di Kaliurang sana. Saya jelas senang karena sebagai anak gunung kangen banget ma suasana dan hawa pegunungan. Sempat salah koordinasi meeting point, akhirnya rombongan sampai juga di Telaga Putri. Barisan mobil Jeep Willys pun menunggu buat mengantarkan kami menyusuri rute erupsi Merapi tahun 2010 lalu. Selain menggunakan Jeep, kita bisa sewa motor trail juga. Dan bersyukur EO tidak menyediakan kami opsi menggunakan motor trail. Karena niat saya sih cuman nikmatin suasana gunung, taking some nice pictures not pushing adrenalin doing off-road. Pake Jeep ajah dah mesti kaya gitu apalagi bawa motor tril sendiri.

Rutenya sih ga lewat dusun/makamnya Mbah Marijan. Lebih menyusuri jalur lahar dingin dan awan panas seperti Glagah Sari, Kali Gendol berhenti di Batu Alien. Selanjutnya turun tapi lewat jalan normal ke ‘museum merapi’. Ga gila-gilaan off-road lagi :)

Yah, Merapi memang selalu menghidupi orang-orang yang tinggal di sekitarnya. Di balik bencana yang timbul, ada manfaat yang di dapat. Salah satunya adalah wisata off-road ini. Kita bisa melihat seberapa hebat (sisa-sisa) kerusakan yang ditimbulkan letusan Merapi 3 tahun lalu. Kalo pernah lihat foto-foto pas hari H maupun hari-hari evakuasi sudah sebegitu dramatis, saya ga kebayang deh suasana aslinya waktu itu. Bro Fajar, driver kami, kalo cerita mengenai saat itu seperti back to the worst nightmare ever.

Batu alien, dan puncak merapi. So beautiful isn’t it?

But it was past, no need to mourn anymore. Banyak hal yang bisa diambil hikmahnya tapi yang penting adalah optimisme untuk keep moving forward seperti yang dilakukan oleh penduduk lereng Merapi ini. Benar-benar survivor sejati.

Pada akhirnya si Papa Raka kesampaian juga ngidamnya buat nyetir mobil jip off-road ini waktu perjalanan pulang. Medan off-roadnya sih ga seberapa, karena driver aslinya sepertinya masih bisa berpikir rasional untuk tidak menitipkan keselamatan kami begitu saja kepada off-roader newbiw kaya @imansyah ini :P But it was fun.

Sampai seminggu kemudian efeknya mulai timbul. Kulit muka pada mengelupas 2 hari ini karena ga pakai pelindung kepala, muka bahkan sun block :P aih…

So, where are they? Ah iya, beberapa teman selalu menanyakan foto-foto mahkhluk-makhluk unyu ini tiap kali saya pergi.
So here is the story of Danbo – Wall-E and Domo trip to Mount Merapi


WallE: feel like home..

Danbo: Hi there Wally, i feel like on the moon

Eehh Danbo, I think I see something…

We should go from here Danbo. It’s big and scarry :(

Monster Yellow!!!

Sumpah Kangen Jogja

Judul postingan ini saya kutip dari tulisan di sebuah kaos yang saya lihat di emperan Malioboro ^_^ Nah, Postingan ini juga ga mengulas tentang Yogya dan pariwisatanya. Sekedar buat menggoda mereka yang pernah tinggal di kota ini. Yang mungkin membangkitkan nostalgi, untuk kemudian mencoba kembali. Walau hanya untuk sesaat di sini.

Dan ngomongin Yogyakarta ga akan lengkap tanpa lagu Yogyakarta dari KLa Project

Pulang ke kotamu,
ada setangkup haru dalam rindu…
Masih seperti dulu,
Tiap sudut menyapaku bersahabat
Penuh selaksa makna…

Hari ini kebetulan saya bersama beberapa kolega ada kerjaan selama 3 hari di Yogya. Berangkat dari Terminal 3 Soekarno Hatta, kami sampai menjelang Dhuhur di Kota Gudeg ini. Langsung lanjut meeting sampai jam 4. Karena antara jam 4 – 7 malam tidak ada jadwal apapun, saya + @imansyah dan diandri memutuskan klayapan ke Malioboro. Cukup jalan kaki, karena kebetulan hotel tempat kami tinggal (Jambuluwuk) cuman selisih 2 bangjo ajah ke persimpangan Ahmad Yani – Malioboro.

Bermodal iPhone dan kamera poket, manage to get some shots. And here they are :) *dadah dadah special ke @novileoo :P* Untung beda propinsi, kalo saya di kampus wikusama bakal babak belur deh *evil smirk*

Menyusuri Malioboro dari simpang Ahmad Yani – Suyatmajan ke arah Tugu

Senja di sekitar stasiun Tugu

Night walk ke arah benteng

omd_yogya_20130313192119_thumbs
update status dulu :)

Sing penting gaya *mbuh sopo iki*

@imansyah, pipi semua

Gaya Papa Raka

Papa Raka —>

motret kuda

Street performance around Ahmad Yani

Di persimpangan, langkahku terhenti
Ramai kaki lima menjajakan sajian khas berselera
Orang duduk bersila
Musisi jalanan mulai beraksi…

Red Lanterns

If you see the red lanterns, first thing that will come up in your mind probably is China.
According to Wikipedia, The Lantern Festival in China is a festival celebrated on the fifteenth day of the first month in the lunisolar year in the lunar calendar marking the last day of the lunar New Year celebration. In Indonesia, the festival is well known as Cap Go Meh.

These pictures I took a week ago (after 3 days bedrest) in Living World, Alam Sutra not far from my house. They create what they called as ‘Kampung Pecinan’ (Chinatown) in the roof top. It’s already passed Cap Go Meh I think. No wonder there’s no event like the Lion / Barongsai Dance.

Well, I went there to buy some bread not intentionally for hunting red lanterns :P

The Red Lantern

Zoom In

Follow Me

Cross Road

Red Lanterns

The Floating Trio

Red Lanterns

Zoom Out

Follow The Lead

So, those all I’ve got ^_^

Hope you like it :P

#WikuFest2013 – After Effect

WikuFest 2013 telah berakhir 2 Februari 2013 kemarin. Sebagian mungkin merasa masih kurang, beberapa mungkin ngedumel, tapi yang jelas semuanya heboh. Lebih heboh dari tahun kemarin. Dan per 2 Februari 2013 kemarin itu pula, WikuFest diresmikan sebagai kegiatan tahunan SMK Telkom Sandhy Putra Malang.

Dari penyelenggara, kami masih punya banyak catatan.

#WikuFest2013 #WikuFest2013 #WikuFest2013 #WikuFest2013
#WikuFest2013 #WikuFest2013 #WikuFest2013 #WikuFest2013

Yang paling berasa adalah 2 kelas awal di hari pertama setelah keynote speaker. Acara ini dipastikan molor karena harus menunggu pihak-pihak tertentu untuk dapat tiba tepat waktu. And being on the venue at 7.00pm is difficult for some people, even for some of us the alumni :P

Waktu 1 jam akan dirasa kurang bagi keynote speaker, tapi lebihnya pun nanti juga jangan banyak-banyak amat. Since this year keynote speaker is way much better than last year, nobody complain about the additional time. Yang ada mungkin adik-adik peserta bakal protes kalo keynote speechnya dipotong ditengah jalan :)

Dan yang terkena efek adalah 2 kelas setelahnya. 1 jam tetap jadi kendala waktu yang harus dicukup-cukupkan. Makanya tahun kemarin saya senang karena kebagian kelas setelah jam makan siang (walaupun tantangan juga sih keep the audience awake after lunch :P). Tapi kali ini saya dapat kelas pertama. Dan waktu normal sudah kepotong hampir 45 menit dari timeplan yang hanya 1 jam. Alhasil, ya… seadanya. Jangankan 1 jam, 45menit kayanya juga ga nyampe. Mana pesertanya banyak yang saya kenal, dan sebagian sudah pernah lihat raw material presentasinya. Harapannya mungkin mereka pingin liat hasil akhirnya, cuman there’s no time left. In my standard, kelas pertama ini gagal total. Saya mohon maaf buat Via, Bibim, Tika, Ichal dan adik-adik lainnya yah *menjura*

Tahun depan, kami mungkin mencoba combo 1 kelas saja + games menjelang sholat Jum’at untuk sesi setelah keynote speaker.

#WikuFest2013 #WikuFest2013 #WikuFest2013 #WikuFest2013
#WikuFest2013 #WikuFest2013 #WikuFest2013 #WikuFest2013
#WikuFest2013 #WikuFest2013 #WikuFest2013 #WikuFest2013
#WikuFest2013 #WikuFest2013 #WikuFest2013 #WikuFest2013
#WikuFest2013 #WikuFest2013 #WikuFest2013 #WikuFest2013
#WikuFest2013 #WikuFest2013 #WikuFest2013 #WikuFest2013

Materi maupun pembicara tahun ini lebih beragam karena banyak yang bukan alumni. Contoh saja Wahyu Liz, Mozilla Indonesia, Dondy Bappedyanto. Yang masih berasa kurang apanya? Antusiasme adik-adik di kelas sepertinya kurang explosif. Semangat foto-fotonya yang super heboh :P Yah ini bisa jadi kembali ke kami para presenter sih gimana bawain materi. Juga kami para panitia karena dibanding tahun kemarin sepertinya tahun ini waktunya mepet banget buat adik-adik lihat ‘kisi-kisi’ isi materi para pembicara, mengira-ngira isinya tentang apa untuk kemudian rebutan milih kelas. Well, semoga sih bagian mengira-ngira tadi masih sempat dilakukan supaya dapat gambaran apa yang akan ditanyakan di kelas nanti.

Come on guys, u dont have to pay for asking questions. In some cases, you’ll get some souvenirs just by asking questions :P Sesi mentor meet-up kalo saya ngerasa (ini pendapat pribadi sebagai tukang poto keliling nomaden yg buntutnya lupa kalo harus ikutan meetup juga) agak ‘sepi’ dibanding tahun kemarin. Yang saya alami sih tahun kemarin sampe harus blingsatan jawab karena pertanyaan justru bermunculan pas mentor meetup. Sampai beberapa hari setelahnyapun sms, whatsapp, email, sampai facebook chat juga rame pertanyaan :)

#WikuFest2013 #WikuFest2013 #WikuFest2013 #WikuFest2013
#WikuFest2013 #WikuFest2013 #WikuFest2013 #WikuFest2013
#WikuFest2013 #WikuFest2013 #WikuFest2013 #WikuFest2013

Banyak nemu adik-adik yang punya side story unik-unik. Ada yang nerusin K-San ma Oton soal design, ada yang udah kelihatan bakal jadi aprentice-nya Denny Key. Ada yang kayanya semangat jadi artis, tapi lom tau artis apa. Ada beberapa yang mungkin boleh buat seriusin dunia modelling *getok Sofian Hadi, aku melu moto-moto po’o. butuh ekskul nih :P* Ada yang hobi ikutan lomba dan hobi menang juga. Ada juga yang masih galau soal langkah berikutnya setelah lulus.

Like I said in my previous post, there are so many diamonds in this place. Some of them start shining, some of them need to be polished.

#WikuFest2013 #WikuFest2013 #WikuFest2013 #WikuFest2013
#WikuFest2013 #WikuFest2013 #WikuFest2013 #WikuFest2013
#WikuFest2013 #WikuFest2013 #WikuFest2013 #WikuFest2013
#WikuFest2013 #WikuFest2013 #WikuFest2013 #WikuFest2013

The rest of the story is …. I can say, or we all can say it’s a big success!!

Semua bisa melihat sendiri, mulai Bapak-Ibu Guru, adik-adik peserta maupun panitia, para pembicara yang sudah 2x ikut (termasuk panitianya) yang bisa bandingin dengan tahun kemarin. Bahkan sosial media pun juga turut sumbang suara. Paling ga, anak-anak Mozilla Indonesia dah mulai kena after effect-nya :P Betul begitu Vik? He He He He

#WikuFest2013 #WikuFest2013 #WikuFest2013 #WikuFest2013
#WikuFest2013 #WikuFest2013 #WikuFest2013 #WikuFest2013
#WikuFest2013 #WikuFest2013 #WikuFest2013 #WikuFest2013

Sepertinya tahun depan ada beberapa brand yang berminat untuk join #WikuFest. Tapi harapan saya sih brand-brand tersebut at the end bukan jualan produk. Kalo pribadi sih pinginnya lebih banyak anak-anak komunitas yang bisa join. Tahun ini alhamdulillah sukses bisa minta waktu anak-anak Mozilla Indonesia, next mungkin anak-anak Linux, FreeBSD, Photography atau komunitas-komunitas menarik lainnya. Karena saya pribadi belajar banyak dengan join komunitas, dan harapannya adik-adik di kampus Moklet akan melakukan hal yang sama. Dunia ga hanya sebatas tembok di kampus di Jalan Danau Ranau itu saja.

#WikuFest2013 #WikuFest2013 #WikuFest2013 #WikuFest2013
#WikuFest2013 #WikuFest2013 #WikuFest2013 #WikuFest2013
#WikuFest2013 #WikuFest2013 #WikuFest2013 #WikuFest2013
#WikuFest2013 #WikuFest2013 #WikuFest2013 #WikuFest2013

Harapan pribadi sih, jangan eksklusif.

Life is about learning and sharing. Kita semua bisa seperti ini karena belajar (learn) dan ada yang mo ngajarin (share). Mau otodidak juga tetap ada porsi share-nya. Dengan 2 hal tadi kita akan berkembang dan hopefully bisa bawa lingkungan sekitar berkembang juga. If you’re good at one or few thigs, share. Try to make people around you at least as good as you. By doing that, you’ll be one step a head of them because you’ll always need new things to be shared later.

And WikuFest itself, IMHO, after all is about learning and sharing.

Sampai jumpa di WikuFest selanjutnya.

#WikuFest2013 #WikuFest2013 #WikuFest2013 #WikuFest2013

Mudik 2012 #5 of 5, Balik Jakarta

Berkaca di laporan mudik tahun kemarin, titik balik mudik bakal terjadi sekitar weekend (jumat malam-sabtu-minggu malam) dengan titik simpul kemacetan di Cirebon. Tahun kemarin sih saya sama sekali ga kena kemaceta di manapun kecuali jalur Lawang – Purwodadi serta Porong karena salah belok ke arah tol lama ajah ^_^.

Berangkat H+1 lebaran (Kamis sore) Masuk tol gempol selepas Maghrib, sampai Semarang jam 12 malam kurang dikit. Berhenti di rest area tol Kanci sekitar jam 4 pagi. Sehabis subuh langsung tidur sampai jam 6 pagi. Udah deh, Jum’atan di rest area Cikampek.

Kali ini kami berangkat hari rabu, H+2 lebaran jam 9 malam. Sepanjang Karanglo – rel kereta Singosari cukup padat. Ternyata ada sedan nyusruk ngembat pembatas jalan di depan pos PJR Singosari. Habis itu lancar. Kejadi yang sama terulang. Di apolo saya salah belok kanan ke arah tol porong ^_^. Akhirnya muter balik deh lurus arah bangil masuk arteri baru tol gempol. Lancar jaya sampai Babat – Lamongan.

Mengingat 6km jalanan rusak di Rembang, kami gambling nyobain jalur tengah seperti yang selama ini disarankan bapak. Rutenya Bojonegoro – Cepu – Blora – Purwodadi – Demak – Semarang. Katanya sih jalannya enak, lurus-lurus ajah sampai Demak. Dari Lamongan sampai kota Bojonegoro sih lancar-lancar saja, kecuali masih banyaknya pengemudi motor.

Gila yah ini Bojonegoro? Dah lewat tengah malam tapi banyak pemotor berkeliaran tanpa helm. Banyakan sih emang ababil-ababil itu ^_^. Selepas Bojonegoro mimpi buruk dimulai. Hampir sama parah dengan kejadian macet pantura. Cuman ini masalahnya adalah jalanan yang hancurrrrr sampai Purwodadi bahkan mo masuk Demak. Kalo lihat Google Maps, jarak Babat Lamongan – Semarang itu 214km. Nah, kayanya 180km nya itu jalanan buruk deh. Complete nightmare … i mean, it was in the middle of the night, bad road and you have to pass through the woods.

VW Combi di SPBU 54.62105 Padangan

langit di atas SPBU 4459509

Subuh sampai Demak dan sebelum jam 6 sudah melewati Semarang. Karena ngantuk kami memutuskan (saya sih, si Rara dah molor bbrp jam sebelumnya) untuk pitstop di SPBU 44.513.13 Lingkar Weleri. Tapi karena matahari dah mulai menyengat, SPBU yang rame, bobonya jadi ga konsen. Lanjutlah perjalanan, sekitar 9:30 kami kembali pitstop di SPBU 44.512.11 di Desa Timbang – Batang. SPBU nya nyaman, teduh dengan pepohonan jati, bersih dan luas. Ada tempat mandi air hangat juga lho :) Recommended deh buat  ‘camping’ di sini :) Setelah mandi, saya sarapan bekal yang telah dibuatkan ibu. Nasi putih + mendol + empal + sambal tomat. Sementara si Rara maem bakso. Minumnya es degan yang enak dan segar banget. Nyammmm…

sarapan dulu :) -photo by @rara79

bakso
bakso yg enak -@rara79

SPBU 44.512.11 di Desa Timbang – Batang

SPBU 44.512.11 di Desa Timbang – Batang

macet menjelang kota Batang

Laper? Ngegado empal saja :P

menjelang masuk Tol Pejagan

warung sate daerah Pejagan

bersiap u/ liputan arus balik

Jomin

Selebihnya cukup lancar. Jalanan sempat tersendat sebentar di beberapa titik dikarenakan warga sudah mulai melakukan aktivitas. Terutama sekali di beberapa pasar yang kita lewati. Jalan nyantai dan banyak pitstop, akhirnya sampai di Semanggi sekitar jam 9 malam.

Fiuhhh, mudik 52jam, balik 24jam … what an epic ^_^. Yang patut disyukuri, macet balik tahun ini tidak segila tahun kemarin. Jadi yang pada balik mepet weekend pun tidak sampai haru camping 1-2 malam atau dilempar kemana-mana jalurnya. Cuman emang pas arus mudiknya minta ampun deh..

Yang rada sedih sih ga bisa maen lebih lama dengan ponakan baru yang lucu ini. Ariq, tungguin om Nuy n tante Rara ke Malang lagi yah :)

   

Mudik 2012 #4 of 5, Sunset di Lasem and Macet di Malang

Nah menyambung postingan sebelumnya, berikut ini langsung ajah foto-foto sunset yang saya ambil dari pinggir jalan. Somewhere di Lasem – Rembang. Sebelum rest area Lasem seingatku yah.

taken w/ iphone4, Rara at Lasem Sea View

OK, pose, smile, and …

taken by Rara using Sony NEX-5n. #iphonegraphy

#iphonography #iphonegraphy #iphoneography

boat parking at Lasem Sea View

wild flowers at the side road

finally sun is set..

silhouette using iphone

40+ hours driving, this view is worth it

accidentally caught a shooting star at the horizon

beware … on the road to Tuban for the next sunset. couldnt make it ontime

At Lamongan with Arie ‘Becak’ @astralclouds ^_^. Proper meal we had so far that day..

at Lamongan with Arie @astralclouds

Emply plate of Cap Cay… and nasi goreng

Dan menjelang jam 12 malam 19/08/2012 kami nyampai di depan pintu rumah Singosari-Malang. Phew 52 jam perjalanan. Selain pemandangan di Lasem seperti foto di atas, pengobat lelah lainnya adalah… masakan Ibu n adik di Malang. Yayyy. H+1 lebaran menunya adalah … rawonnnnnn

Kuliner lain selama di Malang sih ga segitu banyak. Standar Bakso Cak Man. Soto Ayam Lombok yang di Lawang. Yang di Mondoroko kebetulan tutup. Soto Ayam Lombok Mondoroko ini mengingatkan masa-masa SD dulu. Karena selain letaknya di samping SD Banjararum 03, Arik teman sekelas semasa SD dulu kebetulan putra dari si pemilik depot soto ini ^_^.

Rik, di mana kamu sekarang ya? Wawang, Hari, Basuki, Adek, Robby, Iskandar n yang lain pada kemana yah?

Si Rara ketagihan soto ini sebelumnya. Tapi yang di Lawang ini rasanya dah ga segitu ‘nendang’ lagi, mungkin karena ‘dipaksa’ buka 24 jam.

Homemade Rawon Party!!!! #danbo #domo #javaroadtrip

Soto Ayam Lombok – Stasiun Lawang

Menu di Toko Oen

Pukis Hollywood

Yang mengecewakan di Malang sekarang adalah macetnya!! Musim liburan panjang kaya gini bisa saingan ama Bandung kalo weekend deh :( Belum lagi sekarang Malang kondisinya jorok oleh poster-poster polishitkus yang bikin kotor kota karena selain betebaran di mana-mana, ukuran poster/baliho/spanduknya juga ga kira-kira. Alih-alih bikin rapi dan indah kota, mereka ini malah koplo bikin jijay deh. Pa lagi poster istri Walikota yang ga keruan ukurannya itu. Ewww, yikes!!

Kemacetan di Karanglo – Arjosari. Banyak putaran balik yang ditutup

kalo sial, puter balik mo ke Malang dari Karanglo harus ke Lawang

kopdar @idgmail cabang Malang di rumah @isdahahmad

Danbo dan Domo vs kue serta es krim suguhan @isdahahmad

Perlintasan kereta Karanglo jalur arah ke Batu

Contoh poster/baliho yang bikin kotor kota Malang tercinta

Meninggkalkan Malang sejak 1997, balik rata-rata setahun sekali pas Lebaran, banyak tempat baru yang saya ga tahu :( Terutama tempat-tempat kuliner. Banyak kafe-kafe kecil muncul. Banyak juga factory-outlet yang sayangnya kayanya cabang FO dari Bandung semacam Blossom :P